Part 3 – #JodohPastiBertemu: Tidak Ada Jatuh Cinta pada Pandangan Pertama

Part 3 – #JodohPastiBertemu: Tidak Ada Jatuh Cinta pada Pandangan Pertama


Sabar dalam menanti jodoh bukan hanya sekedar menanti, tetapi juga menuntut usaha. Tak kalah penting, introspeksi diri. Introspeksi dalam hal menilai diri sendiri apakah usaha yang dilakukan sudah maksimal, atau ada kekurangan diri sendiri yang mengganggu orang lain.

Bentuk usaha mencari jodoh pada masa sekarang, misalnya mencari jodoh lewat aplikasi/online. Menurut Abi Quraish Shihab, mencari jodoh lewat aplikasi atau biro jodoh merupakan bagian dari usaha mencari jodoh. Upaya apapun dalam menjemput jodoh dibolehkan asal tidak bertentangan dengan norma Islam dan norma sosial.

Abi Quraish menjelaskan cinta itu harus diusahakan, “tidak ada jatuh cinta pada pandangan pertama.” Karena jatuh itu tidak sengaja, sementara cinta itu harus serius. (Narasi)

Jangan lupa subscribe, tinggalkan komentar dan share..

https://www.instagram.com/najwashihab
https://twitter.com/NajwaShihab
https://www.facebook.com/najwashihabofficial

YouTube Business Inquiries: [email protected]

Najwa Shihab Youtube is under management of:
dr.m, Indonesia’s 1st Certified & Official Youtube MCN
https://servicesdirectory.withyoutube.com/directory/pt-digital-rantai-maya-drm

Related Post: