sumber berita http://www.jitunews.com/read/85461/pengamat-deklarasi-2019gantipresiden-sah-tak-ada-yang-dilanggar
JAKARTA, JITUNEWS.COM – Pengamat Politik dari Lingkar Madani (LIMA), Ray Rangkuti, menilai, pengusiran atau pelarangan aktivitas gerakan #2019gantipresiden di sejumlah daerah sangat tidak tepat. Pasalnya, gerakan ini adalah bentuk ekspresi politik dari kritik atas pemerintah.
“Gerakan ini sah saja adanya. Tak ada yang dilanggar, ataupun tepat dinilai sebagai gerakan melawan pemerintah. Kampanye ini adalah eksperesi dari kritik atas pemerintah yang ada saat ini,” ujar Ray di Jakarta, Senin (27/8).
Ray menilai, gerakan seperti ini tetap harus dilindungi dan dipenuhi haknya. Aparat kepolisian juga tidak boleh bersikap membatasi kegiatan eksperai masyarakat. Dan, bagi pihak yang tidak setuju pada gerakan ini, juga memiliki hak untuk menyatakan sebaliknya.
Related Post:
- Margarito Kamis: Tidak Ada Hasil Sah yang Lahir Dari Proses Tidak Sah
- Deklarasi #2019GantiPresiden di Pekanbaru Tetap Berjalan Meski Neno Warisman Tak Ada – BIP 27/08
- DEKLARASI #2019GantiPresiden Makar ? Atau ada kepanikan? debat Rocky Gerung – Ngabalin – Ahmad Dhani
- Deklarasi #2019GantiPresiden Diadang, Golkar: Ada Tendensi Kampanye
- Aparat Cegah Deklarasi #2019gantipresiden, Jokowi: Demokrasi Ada Batas
- ILC 9 OKTOBER 2018 PROF.ANDI HAMZAH TAK ADA YANG DILANGGAR RATNA SARUPEAD
- Ada 1 Larangan yang Tak Boleh Dilanggar Pengasuh Anak di Kerajaan Inggris
- Pengamat: Tak Ada yang Baru, Narasi 2 Hanya Pengulangan Saja
- Hot News! Tidak Ada Pidana yang Dilanggar, Lyra Virna Bebas dari Tuntutan – Cumicam 24 Januari 2019
- Tak Sia-sia Bikin Kesel Edy Rahmayadi, Kiper Indonesia Sah Jadi Raja di Eropa