Fahri Hamzah: Ada Pesta Pora di Sekitar Presiden; Soal Import, Freeport dan Newmont

Fahri Hamzah: Ada Pesta Pora di Sekitar Presiden; Soal Import, Freeport dan Newmont

Fahri Hamzah mengungkap hal yang menarik, yaitu soal kehidupan di sekitar presiden. Pertama, ia mengkritik soal persoalan ideologi. Presiden mengatakan, “Saya Pancasila saya NKRI” seolah-olah ia menyebut yang lain beda. Termasuk soal aksi 411 dan 212 yang tidak ditemui Jokowi.

Kedua pembangunan toll. Pemerintah sebelumnya, yakni Susilo Bambang Yudoyono atau SBY, sudah melakukan pembebasan lahan dan menyiapkan anggaran. Kok tiba-tiba ada yang mengaku bangun toll sendirian.

Nah, soal Newmont dan Freeport. Ada permainan di Devistasi keduanya. Bahkan, Fahri Hamzah menyebut ada pesta pora di sekitar presiden. Hal itu, ia menyebut mendapat informasi dari orang-orang sekitar presiden.

Soal orang sekitar presiden ini, ia menyebut ada hal yang berbeda-beda dalam menjalankan roda pemerintahan. Soal import, Fahri Hamzah menyebut ada perdebatan antara Kementan yang berupaya swasembada pangan dengan Kemendag yang melakukan import.

Tonton penjelasan menarik dari Fahri Hamzah tersebut hingga selesai. Pada akhir video ada saran untuk Prabowo Subianto dalam debat Capres Pemilu 2019.

Related Post: