Kepolisian Resor Sukabumi menyatakan tak ada unsur tindak pidana terkait pengibaran bendera yang diduga memuat simbol yang identik dengan ormas yang telah dibubarkan.
Hal ini disampaikan oleh Kapolres Sukabumi AKBP Nasriadi saat berdiskusi dengan siswa Madrasah Aliyah Negeri 1 Kabupaten Sukabumi.
Nasriadi menyebut pengibaran bendera bertuliskan tauhid itu terjadi karena ketidaktahuan siswa. Pengibaran bendera dilakukan saat ektrakulikuler organisasi kesiswaan remaja masjid sekolah.
Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live. Supaya tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia, yuk subscribe channel youtube Kompas TV. Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi kalau ada video baru.
Media social Kompas TV:
Facebook: https://www.facebook.com/KompasTV
Instagram: https://www.instagram.com/kompastv
Twitter: https://twitter.com/KompasTV
LINE: https://line.me/ti/p/%40KompasTV
Related Post:
- Pembakaran Bendera NU Jadi Tersangka, Pembakaran Bendera Tauhid Tidak Ada Unsur Pidana
- VIRAL! Ketua MUI Pandeglang: yang Dibakar Bendera HTI, Tidak Ada Istilah Bendera Tauhid
- Waduuh?? Habib Riziq Sihab Di Tangkap Polisi Arab || Ada Bendera Tauhid Di Dinding Luar Rumahnya
- 3 MOMEN INSIDEN TAK TERDUGA DI FUZHOU CHINA OPEN 2018 !!! | ADA INSIDEN KECURANGAN ??
- Pakar Hukum Pidana: Putusan PTUN Kalau tidak Dilaksanakan tidak Ada Pidana
- ZOHRI;”ADA YG LEMPAR DARI ATAS, YA LNGSG SY PAKE; ZOHRI KLARIFIKASI INSIDEN BENDERA;JUARA DUNIA ATLE
- Polisi: Tak Ada Kasus Kriminal Dalam Pembakaran Bendera – Banser Garut
- Blm Minta Maaf, GP anshor : Ada Upaya Provokasi & Skenario Bendera Tauhid Dibakar
- ALHAMDULILLAH.. Akhirnya Ada Titik Temu Antara PBNU dan FPI Terkait Klaim Kesepakatan Bendera Tauhid
- Astaghfirullah! Ada apa ini kenapa BENDERA TAUHID dibakar?!