Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah menyebut dirinya sudah bersiap-siap untuk tinggalkan DPR di masa akhir jabatan periode 2014-2019. Fahri menyebut sudah mulai mengemas barang-barang di ruang kerjanya.
Kata Fahri, tak boleh ada barang milik negara yang ia bawa. Prinsip ini ia tanamkan, termasuk barang sekecil apa pun.
“Sendok milik negara enggak ada yang terbawa, enggak boleh itu. Enggak boleh yang punya negara, tapi kalau milik saya mungkin boleh saja tertinggal. Yang penting enggak boleh ada milik negara pindah ke rumah saya,” ujar Fahri di Kompleks Parlemen, Jumat (27/9/19).
Pada Senin (30/9/19), DPR akan menggelar sidang paripurna akhir masa jabatan. Salah satu agenda adalah pidato penutupan dan perpisahan keanggotaan DPR periode 2014-2019.
#FahriHamzah #DPR #RUUKUHP
Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live. Supaya tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia, yuk subscribe channel youtube Kompas TV. Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi kalau ada video baru.
Media social Kompas TV:
Facebook: https://www.facebook.com/KompasTV
Instagram: https://www.instagram.com/kompastv
Twitter: https://twitter.com/KompasTV
LINE: https://line.me/ti/p/%40KompasTV
Related Post:
- Fahri Hamzah Buat Rocky Gerung Tepuk Jid4t | Aw4s! Ada Dana Negara ke Desa Sampai Menjelang Pemilu
- Najib Tak Tahu Rosmah Ada Banyak Barang Kemas, Minta Lihat & Periksa Barang Rampasan
- Jamal Md Yunos : ‘Saya Masih Lagi ada Dalam Negara dan Tak Langgar Undang Undang Negara”
- Fahri Hamzah: Jika Ada Demo Berarti Ada Masalah, Panggil Menteri & Pemerintahnya!
- FAHRI HAMZAH KAG3T Mendengar Ada Pegawai BUMN Yang TERL1BAT, Ini Kata Setyo Wasisto – Berita Viral
- RUANG KERJANYA KEB4K4R4N? FAHRI HAMZAH merasa BERSYUKUR tidak ada di DALAM RUANGAN saat KEJ4DI4N
- FAHRI HAMZAH ‘K3J4N9 KEJ4N9 PANA5 DING1N’ ADA RENCANA ‘P3L3DAKAN KANTOR DPR RI’? DIGAGALKAN!
- Fahri Hamzah : Jokowi Habiskan Biaya Tanpa ada Hasilnya
- FAHRI HAMZAH : ANEH K4SUS RTNS SRMPAET, KLRG NYA TIDAK ADA YG DIPERIKSA
- Ketika Fahri Hamzah Curiga Ada Mark Up LRT Karena Tiangnya Tinggi-Tinggi