Garuda Indonesia memesan 14 buah A330-900 Neo. PK-GHE ini adalah pesawat yang pertama kali dikirim ke Indonesia. Saya berkesempatan hadir di launching-nya (cek video sebelumnya), dan mencoba terbang dari Bali ke Jakarta menggunakan pesawat ini di kelas bisnis.
Airbus A330 900 NEO mempunyai kemampuan jelajah hingga 13.330 kilometer. Dengan pesawat ini, Garuda bisa membuka rute penerbangan langsung ke Eropa. Seperti pada saat delivery dari Prancis, pesawat ini terbang tanpa transit.
pesawat A330-900 NEO dipilih karena mempertimbangkan faktor efisiensi. Pesawat ini diklaim lebih hemat bahan bakar hingga 25% ketimbang pesawat berbadan lebar lain di kelasnya. Mesin baru Trent 7000 ini juga terasa lebih halus sehingga kabin airspace-nya lebih nyaman.
Related Post:
- AMAZING FLIGHT! Business Class Garuda Indonesia Airbus A330-900 NEO GA612 Jakarta – Makassar
- TERBARU! Garuda Indonesia Airbus A330-900 NEO Special Livery Unveiling + Aircraft Tour!
- Inilah Armada Baru Garuda Indonesia, Airbus A330-900 Neo
- TERBARU! LI0N AIR A330-900 NEO JT3539 SOC-CGK + Terminal BARU Bandara SOLO, Keren!
- Airbus A330 900 Neo Cette promesse tenue de Macky Sall à la Casamance
- A330-900 Neo: tout sur le dernier venu de la famille MK
- GOOD BYE LION AIR BOEING 747-400, WELCOME AIRBUS A330-900 NEO
- Attachez vos ceintures, on vous fait découvrir l'A330-900 Neo
- Spotting Menyambut LION AIR Airbus A330-900 NEO, Pertama di Asia Pasifik!
- Penglipuran, Desan Terbersih di Dunia, Ada di Bali #Bali 4