Tag: rumah pemilu
Wakil Sekretaris Jenderal Partai Gerindra, Andre Rosiade menyebut ada partai yang tidak suka jika Gerindra bergabung dengan gerbong partai pendukung pemerintah. Andre mengistilahkannya dengan menyebut ada yang kebakaran brewok. …
Mungkinkan kita akan melihat menteri kabinet yang baru berusia 20 atau 30-an tahun di periode kedua Jokowi? Dalam wawancara bersama pemimpin redaksi Harian Kompas, Ninuk Pambudi, Jokowi menjawab sangat …
Persidangan sengketa perselisihan hasil pilpres 2019 dengan agenda keterangan saksi dan ahli telah selesai dilaksanakan. Seperti apa pihak pemohon dan terkait melihat jalannya proses persidangan? Lalu bagaimana seluruh pihak …
TNI-Polri menerjunkan hingga 33 ribu pasukan untuk mengamankan jalannya sidang gugatan sengketa Pilpres 2019 di Mahkamah Konstitusi. Selama proses persidangan berlangsung, polisi juga tidak mengizinkan ada aksi massa di …
Calon presiden nomor urut 02 Prabowo Subianto mengungkapkan, ada waktunya ia akan bertemu dengan capres petahana Joko Widodo pasca-Pemilihan Presiden (Pilpres) 2019. Namun, Prabowo tidak mengatakan secara spesifik kapan …
Di tengah penyelidikan polisi dalam kasus kerusuhan 22 Mei lalu, kelompok Rembug Nasional Aktivis 98 melaporkan calon presiden nomor urut 02, Prabowo Subianto dan sejumlah orang ke Bareskrim Polri …
Imbas dari kericuhan yang terjadi di Jalan Jatibaru, Tanah Abang, Jakarta Pusat, lalu lintas ditutup, Rabu (22/5). Arus lalu lintas yang terdampak mengarah ke Jalan KS Tubun, Tanah Abang …
Karopenmas Polri Brigjen Dedi Prasetyo menyebut pihak kepolisian bersama TNI akan melakukan tindakan tega dan terukur apabila massa masih melakukan tindakan melawan hukum. Hal ini demi kepentingan seluruh masyarakat …
Bersama dengan Pemimpin Redaksi Majalah Tempo, Pemimpin Redaksi IDN Times juga Dewan Kehormatan PWI Pusat, ROSI membahas tentang fenomena people power yang dianggap sebagian pihak adalah upaya makar. Dan …
Dewan Perwakilan Daerah (DPD RI) memantau langsung proses rekapitulasi suara di KPU, Rabu (8/5). Dari pantauannya, DPD mengaku tidak melihat adanya peluang proses sistem informasi penghitungan yang dimanfaatkan demi …